Hubungan Mekanisme Koping Terhadap Tekanan Darah Pasien Hipertensi

Authors

  • Qotrun Nada Salsabila Universitas Islam Sultan Agung Semarang
  • Erna Melastuti Universitas Islam Sultan Agung Semarang
  • Ahmad Ikhlasul Amal Universitas Islam Sultan Agung Semarang

DOI:

https://doi.org/10.59841/jumkes.v3i2.2446

Keywords:

Tekanan darah, mekanisme koping, hipertensi

Abstract

Hipertensi merupakan kondisi ketika tekanan darah mencapai 140/90mmHg atau lebih. Salah satu faktor penyebab hipertensi yaitu stres, stres akan direspon oleh mekanisme koping. Kepercayaan dimasyarakat bahwa jika seseorang sering marah-marah (koping maladaptif) menyebabkan tekanan darah tinggi. Mekanisme koping dapat membantu seseorang untuk menyesuaikan diri dengan faktor pemicu munculnya stres dan mengelola emosinya. Jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini yaitu purposive sampling dengan jumlah 298 responden pasien hipertensi di Rumah Sakit Islam Sultan Agung Semarang. Data dikumpulkan dengan pengisian kuesioner dan pengukuran tekanan darah. Data yang diperoleh diolah menggunakan uji spearman. Berdasarkan hasil penelitian menujukkan p value dari mekansime koping dengan tekanan darah pasien hipertensi sebesar 0,000 dengan nilai korelasi sebesar -0,311. Terdapat hubungan yang signifikan antara mekanisme koping dengan tekanan darah pasien dengan hipertensi nilai korelasi lemah. Arah keseluruhannya negatif yang berarti semakin baik mekanisme pendinginan maka tekanan darah akan semakin rendah. 

References

Ellisa. (2023). Hubungan Mekanisme Koping Individu Dengan Tipe Kepribadian Pada Mahasiswa Akhir Fakultas Ilmu Keperawatan. In Repository Unissula.

Hidayat, T. (2021). Literatur Review : Hubungan Kebiasaan Merokok Terhadap Kejadian Hipertens (Politeknik Kesehatan Kemenkes Medan). Politeknik Kesehatan Kemenkes Medan. Retrieved From Https://Ecampus.Poltekkes-Medan.Ac.Id/Xmlui/Bitstream/Handle/123456789/4570/Kti Taufik Hidayat-1 - Taufik Hidayat.Pdf

Jubaedah, & Pratiwi, A. (2021). Kemampuan Koping Dengan Tingkat Kecemasan Klien Hipertensi. Adi Husada Nursing Journal, 7(2), 99. Https://Doi.Org/10.37036/Ahnj.V7i2.206

Kirnawati, A., Susumaningrum, L. A., Rasni, H., Susanto, T., & Kholida, D. (2021). Hubungan Tingkat Spiritual Dan Religiusitas Dengan Tekanan Darah Pada Lansia Hipertensi. Jkep, 6(1), 26–39.

Mad Zaini, Saputri, A. B., Arifinda, P. A. B., Asrofiah, K. F., & Aprilia, A. (2022). Mekanisme Koping Dan Tingkat Stres Pada Pasien Hipertensi. Jurnal Kesehatan, 11(2), 155–159.

Mutoharoh, I. (2019). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Mekanisme Koping Klien Gagal Ginjal Kronik Yang Menjalani Terapi Hemodialisis Di Rumah Sakit Umum Pusat (Rsup) Fatmawati. Jakarta.

Prastika, Yuniar Dwi, N. S. (2021). Faktor Risiko Kualitas Hidup Lansia Penderita Hipertensi. Indonesian Journal Of Public Health And Nutrition, 1(3), 407–419.

Rachmah, E., & Rahmawati, T. (2019). Hubungan Pengetahuan Stress Dengan Mekanisme Koping Remaja. Dinamika Kesehatan Jurnal Kebidanan Dan Keperawatan, 10(2), 595–608. Https://Doi.Org/10.33859/Dksm.V10i2.517

Sari, I. I., & Sudarmiati, S. (2021). Hubungan Tingkat Spiritualitas Wanita Menopause Dengan Sindrom Menopause Pada Daerah Pedesaan. Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas, 4(2), 38–46. Https://Doi.Org/10.32584/Jikm.V4i2.1259

Sulistiyani. (2022). Hubungan Komplikasi Hipertensi Dengan Mekanisme Koping Pada Pasien Hipertensi. Jurnal Keperawatan Universitas Indonesia, 10((1)), 1–7.

Tamiya, A. P., Wahyuni, S., & N, Y. H. (2022). Mekanisme Koping Mahasiswa Keperawatan Dalam Menyelesaikan Tugas Akhir Pada Masa Pandemi Covid-19. Jkep, 7(1), 1–11.

Trimawati, Saparwati, M., & Wakhid, A. (2022). Stres Dan Mekanisme Koping Pada Mahasiswa Yang Menjalani Pembelajaran Jauh Selama Pandemi Covid 19: Studi Deskriptif. Ppnijateng, 5(9), 1689–1699.

Unger, T., Borghi, C., Charchar, F., Khan, N. A., Poulter, N. R., Prabhakaran, D., … Schutte, A. E. (2020). 2020 International Society Of Hypertension Global Hypertension Practice Guidelines. Hypertension, 75(6), 1334–1357. Https://Doi.Org/10.1161/Hypertensionaha.120.15026

Wijhatin, F. A. (2023). Hubungan Mekanisme Koping Dengan Tingkat Kecemasan Dan Tingkat Stress Pasien Penyakit Ginjal Kronik ( Pgk ) Yang Menjalani Semarang Kecemasan Dan Tingkat Stress Pasien Penyakit Ginjal Kronik ( Pgk ) Yang Menjalani Hemodialisa Di Rsi Sultan Agung.

World Health Organization (Who). (2023). Global Report On Hypertension. Geneva.

Wulandari, S. S. (2021). Gambaran Mekanisme Koping Dan Efikasi Diri Penyandang Hipertensi Di Puskesmas Pajang Kota Surakarta (Universitas Muhammadiyah Surakarta). Universitas Muhammadiyah Surakarta. Retrieved From Https://Eprints.Ums.Ac.Id/101024/18/Naskah Publikasi.Pdf

Downloads

Published

2025-03-10

How to Cite

Qotrun Nada Salsabila, Erna Melastuti, & Ahmad Ikhlasul Amal. (2025). Hubungan Mekanisme Koping Terhadap Tekanan Darah Pasien Hipertensi. Jurnal Mahasiswa Ilmu Kesehatan, 3(2), 07–17. https://doi.org/10.59841/jumkes.v3i2.2446

Similar Articles

1 2 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.