Gerakan Masyarakat Sadar Stunting di Desa Panembangan

Authors

  • Iva Rinia Dewi STIKes Ibnu Sina Ajibarang
  • Krisdianingsih STIKes Ibnu Sina Ajibarang
  • Putu Maratus Solikhah STIKes Ibnu Sina Ajibarang

DOI:

https://doi.org/10.59841/jurai.v1i4.689

Keywords:

Stunting, Gizi, Balita

Abstract

Indonesia dihadapkan pada masalah nutrisi yang cukup tinggi yang ditandai dengan banyaknya kasus kekurangan gizi. Salah satu masalah kekurangan gizi yang masih cukup tinggi di Indonesia terutama masalah pendek dan kurus pada balita serta kekurangan zat gizi mikro. Desa Panembangan adalah salah satu desa yang terletak di wilayah Kecamatan cilongok, Kabupaten Banyumas. Berdasarkan data desa yang diperoleh, Desa Panembangan mempunyai angka stunting 17%. Kegiatan pengabdian melalui gerakan masyarakat sadar stunting ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan serta resiko stunting kepada masyarakat. Dari hasil dari pengabdian masyarakat yang telah dilakukan diharapkan dapat digunakan untuk menyusun luaran publis media. Metode yang digunakan dalam pengabdian masyarakat ini adalah ceramah dan diskusi terbuka.

References

CORREGIR. (2019). panduan kegiatan hari gizi nasional (HGN). Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 5–48.

KemenKes (2018). Buletin Stunting. Kementrian Kesehatan Republik Indonesia

Hamzah, S. R., & B, H. (2020). Gerakan Pencegahan Stunting Melalui Edukasi pada Masyarakat di Desa Muntoi Kabupaten Bolaang Mongondow. JPKMI (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Indonesia), 1(4), 229–235. https://doi.org/10.36596/jpkmi.v1i4.95

Downloads

Published

2023-12-25

How to Cite

Iva Rinia Dewi, Krisdianingsih, & Putu Maratus Solikhah. (2023). Gerakan Masyarakat Sadar Stunting di Desa Panembangan. Jurnal ABDIMAS Indonesia, 1(4), 151–155. https://doi.org/10.59841/jurai.v1i4.689

Similar Articles

1 2 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.